Page 77 - E- Modul Perawatan Kulit Kepala dan Rambut
P. 77
kepala dan setelah diaplikasikan ke seluruh rambut, diamkan
selama lebih kurang 20-30 menit tanpa melakukan massage.
l. Melakukan pembilasan cream hair mask dengan menggunakan air
hangat dilanjutkan air biasa hingga bersih.
m. Melakukan pengaplikasian conditioner pada rambut dan kemudian
bilas hingga bersih.
n. Melakukan pengeringan rambut dengan handuk dilanjutkan dengan
hair drayer suhu dingin hingga setengah kering.
o. Melakukan pengaplikasian hair tonik dengan kapas pada kulit
kepala dan rambut diparting menjadi 4 bagian.
p. Melakukan pengeringan rambut dan rambut ditata dengan
menggunakan hair drayer, sisir berekor dan sisir blow.
Agar lebih jelasnya dapat dilihat dari link video berikut:
Link Video Perawatan Hair Mask:
https://drive.google.com/file/d/1_-nT1KjvXOKS3e2Ge-UZobXmofd-
jdSP/view?usp=sharing
C. Rangkuman
Hair mask adalah perawatan rambut yang dirancang untuk memberikan
nutrisi intensif kepada rambut yang rusak. Berbeda dari creambath dan hair
spa, hair mask lebih fokus pada memperbaiki kerusakan rambut akibat
faktor eksternal, seperti panas atau bahan kimia. Perawatan hair mask
ditujukan untuk mengobati kerusakan rambut yang terjadi pada lapisan
korteks. Hair mask cocok bagi yang sering melakukan treatment dengan
71