Page 51 - OM K1ZG - reguler.book
P. 51

Sistem Honda SMART Key (Bersambung)
          Selalu pastikan bahwa posisi kunci kontak berada di   #  Operasikan Suara Buzzer Saat Kunci Kontak
          posisi   (Off) atau   (Lock) saat Anda         Terbuka/Terkunci
          meninggalkan kendaraan.                      Aktifkan
                                                       !a Non-aktifkan sistem Honda SMART Key.
          Saat kunci kontak diputar ke posisi SEAT FUEL kunci   (H. 40)
          kontak dapat diputar ke posisi   (Off) satu kali saja.
                                                       !b Tekan sebentar tombol ON/OFF. LED merah di
          Saat kunci kontak terkunci di posisi   (Off), stang   Honda SMART Key menyala.
          kemudi tidak dapat dikunci. Untuk mengunci stang   !c Saat LED merah menyala, tekan tombol answer
          kemudi, bukalah kunci kontak.                   back/alarm.
                                                          u LED merah mulai berkedip saat suara buzzer
                                                             diaktifkan dengan benar.
     Petunjuk Pengoperasian

                                                       Non-aktifkan
                                                       !a Non-aktifkan sistem Honda SMART Key.
                                                          (H. 40)
                                                       !b Tekan sebentar tombol ON/OFF. LED merah di
                                                          Honda SMART Key berkedip.
                                                       !c Saat LED merah berkedip, tekan tombol answer
                                                          back/alarm.
                                                          u LED merah berhenti berkedip tetapi tetap
                                                             menyala saat suara buzzer dinon-aktifkan
                                                             dengan benar.

      46
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56