Page 48 - HIPNO PEDIA Lengkap Luqman Fathoni
P. 48

Time Distortion :

            Klien  merasakan  waktu  berlalu  menjadi  lebih  cepat  dari

            seharusnya.

            Time Retardation :
            Klien  merasakan  waktu  berlalu  menjadi  lebih  lambat  dari

            seharusnya.

            Pacing & Leading :

            Hypnotist  mengikuti  kemauan  klien/suyet  terlebih  dahulu,
            kemudian hypnotist mengarahkan klien ke jalurnya.

            Conscious Mind :

            Pikiran sadar.

            Sub-conscious mind :
            Pikiran bawah sadar.

            Deepening

            Teknik memerdalam tingkat trance yang dialami klien.

            Sugesti
            Ide  atau  saran  yang  diberikan  kepada  klien  saat  mengalami

            trance.










                                                                       40
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53