Page 8 - PAI 9 Bab 2 Toleransi dan menghargai perbedaan
P. 8

Kandungan Hadits Riwayat Abu Ya’la  dan Ibnu Hibban






           Allah tidak menyayangi hamba-Nya yang tidak saling menyanyangi



                   sesama manusia atau ciptaan Allah lainnya.



           Islam mengajarkan kasih sayang atas sesama tanpa memandang ras,



                   suku, bangsa ataupun agama.



           Sikap toleransi melahirkan keadilan, kedamaian dan kerja sama yang



                   saling menguntungkan
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13