Page 55 - E-Modul Terintegrasi Sikap Peduli Lingkungan Materi Pemanasan Global Kelas X
P. 55
B. ESSAY
1. Bagaimana cara pemanfaatan energi matahari sebagai
pembangkit listrik? Jelaskan!
2. Mengapa usaha reboisasi hutan dapat mengurangi
pemanasan global? Jelaskan dengan bahasa kalian
masing-masing
3. Jelaskan secara singkat apa yang dimaksud dengan
pemanasan global dan sebutkan setidaknya tiga dampak
utama yang diakibatkan oleh terjadinya pemanasan
global!
4. Apa yang dapat kita lakukan untuk mengurangi
pemanasan global? Sebutkan setidaknya tiga tindakan
mitigasi.
5. Apa saja yang bisa dilakukan untuk menjaga lingkungan?
Terutama pada lingkungan sekolah!
45
E-Modul SMA/MA Kelas X Pemanasan Global