Page 3 - SEGIEMPAT DAN SEGI TIGA
P. 3

yang kalian temukan sebagian besar terdiri dari bangun segitiga serta

               segi empat? Agar lebih memahami  mengenai segiempat serta segitiga


               pelajarilah uraian bab ini dengan seksama.





                             Kompetensi Dasar



                    3.11  Mengaitkan  rumus  keliling  dan  luas  untuk  berbagai  jenis

                         segiempat           (persegi,        persegipanjang,             belahketupat,

                         jajargenjang, trapesium, dan layang-layang) dan segitiga.


                    4.11  Menyelesaikan  masalah  kontekstual  yang  berkaitan  dengan

                         luas  dan  keliling  segiempat  (persegi,  persegipanjang,

                         belahketupat, jajargenjang, trapesium, dan layang-layang) dan

                         segitiga.






                             Pengalaman Belajar



                            1. Melakukan kreasi bangun datar segiempat dan segitiga

                            2. Mengamati  segiempat  dan  bukan  segiempat  dalam

                                bentuk tabel

                            3. Membedakan segiempat beraturan dan segiempat tidak


                                beraturan

                            4. Menemukan  rumus  keliling  dan  luas  segiempat


                                beraturan melalui pola tertentu

                            5. Menemukan  rumus  keliling  dan  luas  segitiga  melalui


                                bangun datar segiempat

                            6. Melukis garis-garis istimewa pada segitiga
   1   2   3   4   5   6   7   8