Page 19 - BAB 2 HIMPUNAN
P. 19
1. Tentukan pernyataan di bawah ini termasuk ke dalam himpunan atau
bukan himpunan.
Himpunan siswa gemar bulutangkis
Himpunan siswa perempuan suka warna yang indah
Himpunan siswa yang pandai di kelas VII
2. Terdapat himpunan semesta S = {M, A, T}. Tuliskan himpunan
bagiannya.
3. Tuliskan himpunan penyelesaian dari operasi aljabar berikut: 2x – 1 < x
+ 3, x merupakan bilangan cacah.
4. Diketahui sebuah himpunan M = {1,2,3,4,5,6,7}. Berapa banyak
himpunan bagian M yang banyak anggotanya ada 4?
5. Jika diberikan sebuah persamaan
Berapakah hasil