Page 34 - BAB 6_Garis dan Sudut
P. 34

Ayo Kita Menanya






                       Pahamilah  penjelasan  yang  telah  diuraikan  sebelumnya.

               Cobalah kamu hubungkan dengan hal-hal yang pernah kamu lihat

               atau  alami  yang  berkaitan  dengan  pembahasan  diatas.  Apabila


               terdapat  hal-hal  yang  belum  dapat  kamu  mengerti,  tanyakanlah


               hal  tersebut  guna  mendapatkan  penjelasan  yang  akan

               memberikan  jawaban  atas  rasa  ingin  tahu  mu  tersebut.

               Kesempatan bertanya ini diharapkan membuat kamu dapat lebih


               jauh memahami tentang topik yang sedang dipelajari.



                          Ayo Kita

                                Menggali Informasi




               d. PERBANDINGAN RUAS GARIS


                       Untuk  mengetahui  hasil  perbandingan  ruas  garis  dengan

               garis-garis sejajarnya adalah sama dan hasil perbandingan garis


               bantu  dengan  garis-garis  sejajarnya  juga  sama.  Terlebih  dulu

               lakukanlah  langkah-langkah  kegiatan  membagi  garis  menjadi

               beberapa  bagian  sama  panjang.  Kemudian  lakukanlah  kegiatan


               berikut.
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39