Page 42 - BAB 6_Garis dan Sudut
P. 42
Gadget merupakan benda yang tidak asing bagi
kamu,apabila kamu amati bagian-bagian gadget kamu, kamu
akan melihat sudut di tiap ujung sisinya. Selain gedget, kita pun
dapat memperhatikan sekeliling kita untuk menemukan hal-hal
yang berkaitan dengan sudut.
Setiap bangunan yang belum dibangun pasti akan dibuatkan
rancangannya terlebih dahulu. Rancangan bangunan ini jika
diperhatikan merupakan garis yang saling berhubungan,