Page 44 - BAB 1_Bilangan
P. 44
7. Selesai. Jadi, bilangan prima antara 1 sampai 100 adalah 2, 3, 5, 7, 11,
13, 17, 19, 23, 29, 31, 37, 41, 43, 47, 53, 59, 61, 67, 71, 73, 79, 83, 89,
dan 97.
2. PEMBAGIAN BILANGAN BULAT
Contoh 1.8
Abu memiliki 144 kelereng,
diberikan ke 6 teman-temannya
sama rata. Berapa kelereng yang
di dapat teman-teman Abu?
Sumber: kelereng
Gambar 1.18 Abu bermain kelereng
Alternatif Penyelesaian
Pembahasan :
Soal di atas adalah soal tentang soal cerita pembagian bilangan bulat.
Maka cara mengerjakannya kita cukup membaginya 144 : 6 = 24.
Maka teman-teman Abu mendapat 24 kelereng.