Page 5 - Ppt
P. 5
c. Danau d. Pantai dan Laut
Danau merupakan lingkungan alam.Danau terjadi karena Pantai adalah daerah perbatasan antara laut dan
adanya cekungan di alam yang terisi air , baik dari air daratan. Pantai biasanya banyak di tumbuhi pohon
hujan maupun dari mata air yang ada di tempat tersebut. kelapa dan tumbuhan bakau.
Danau di manfaatkan sebagai penampung air.
Manfaat danau bagi kehidupan manusia :
1). Budi daya ikan air tawar
2).Tempat wisata
3). Irigasi atau pengairan sawah
PAGE 06 PAGE 07