Page 11 - Modul Kelas 3 Makna Bersatu dalam Keberagaman_Neat
        P. 11
     Contoh sikap bersatu dalam keberagaman:
                  • Saling menghargai budaya masing-
                      masing
                  • Mengembangan rasa toleransi antar
                      umat beragama
                  • Bermain tanpa membedakan suku dan
                      agama
                  • Mengajari teman bermain alat musik
                      tradisional daerah lain
                                   Manfaat             sikap          bersatu           dalam
                                   keberagaman:
                                   • Kehidupan rukun dan damai
                                   • Kelestarian budaya bangsa menjadi
                                       terjaga
                                   • Perpecahan bangsa dapat dihindarkan
                                   • Persatuan dan kesatuan bangsa dapat
                                       tercapai
                                                                                                    9
     	
