Page 3 - sempro
P. 3

A. Menentukan Pengukuran Panjang




                        Satuan  yang  biasa  digunakan  dalam  pengukuran  panjang  adalah  cm

                        (sentimeter), m (meter), dan km (kilometer).



                        Perhatikan gambar berikut.



































                        Berdasarkan  gambar  diatas,  jika  diperlihatkan  dengan  saksama,

                        terlihat bahwa:



                           1.  Panjang penghapus kira-kira 5 cm.

                           2.  Panjang pensil kira-kira 11 cm.


                        Pembulatan  pada  pengukuran  panjang  dapat  dilakukan  seperti  pada

                        pembulatan bilangan, yaitu hasil pengukuran diperoleh pada skala (yang

                        ada  tandanya)  terdekat  dari  pengukuran  tersebut.  Jika  pengukuran


                        tampak di tengah, pilih yang lebih besar.
   1   2   3   4   5   6   7   8