Page 4 - LAPORAN PEMBELAJARAN PROYEK_Neat
P. 4

BAB 1
                                                       PENDAHULUAN


                   A.  Latar Belakang Pengembangan Objek Wisata Tebung Breksi
                       1.  Pengamatan





































                       2.  Deskripsi hasil pengamatan

                                   Tebing  Breksi  merupakan  batuan  hasil  aktivitas  vulkanik  letusan  Gunung
                           Berapi  Purba  yang  meletus  jutaan  ribu  tahun  yang  lalu.  Tebing  Breksi  awalnya

                           adalah  area  pertambangan  bebatuan  kapur  yang  menjadi  sumber  penghidupan
                           warga di sekitarnya. Namun, pada tahun 2014 area pertambangan itu harus ditutup.
                           Pada Mei 2015, Tebing Breksi mulai dikembangkan menjadi tempat wisata oleh Sri

                           Sultan Hamengkubuwono X.
                                   Tebing Breksi merupakan salah satu destinasi wisata bekas tambang yang

                           terletak di Dusun Groyokan, Desa Sambirejo, Kecamatan Prambanan, Kabupaten
                           Sleman, D.I. Yogyakarta. Di dinding tebing ini dipahat membentuk ukiran naga dan


                                                               1
   1   2   3   4   5   6   7   8   9