Page 20 - 2. REVISI 1 E-Modul MTK_Neat
P. 20

4.      Diagonal Bidang atau Diagonal Sisi



           Definisi Diagonal sisi merupakan garis yang menghubungkan dua titik yang

           bersebrangan terletak pada satu sisi.


                        Kubus                                                  Balok






                                                                                            Diagonal bidang
                                    Diagonal bidang



                                                             Diagonal      bidang     pada     balok

         Pada kubus ABCD.EFGH yang                           ABCD.EFGH adalah garis AF, BE,

         disebut diagonal bidang adalah                      BG, FC, CH, DG, AH, DE, AC,

         garis AF, BE, BG, FC, CH, DG, AH,                   BD, EG, dan FH.

         DE, AC, BD, EG, dan FH.                             Balok     memiliki     12     diagonal

         Kubus memiliki 12 diagonal sisi                     bidang. Setiap diagonal bidang

         dengan ukuran yang sama panjang                     pada sisi yang saling sejajar

                                                             memiliki     ukuran     yang      sama
                                                             panjang.
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25