Page 13 - MODUL AJAR ULYA
P. 13

Siswa menuliskan hasil diskusinya di kertas dan setelah selesai masing-
             masing kelompok mempresentasikan hasil diskusinya.
             Dengan  arahan  guru  kelompok  lain  memberikan  tanggapan  pada

             kelompok yang sudah tampil, apakah benar atau salah yang telah di
             tampilkan kelompok.
             Siswa  diberikan  quiz  atau  pertanyaan  kepada  seluruh  siswa  terkait

             dengan materi yang dipelajari.
             Setelah selesai semua kelompok melakukan diskusi guru mengevaluasi
             masing-masing kelompok. Hasil evaluasi diperoleh berdaasarkan hasil

             pengerjaan penugasan secara individu maupun kelompok.





   3. Kegiatan Penutup



                Guru  menanyakan  pada  siswa  bagaimana  pembelajaran  yang

                dilakukan, apakah siswa mengerti atau paham dengan materinya.
                Siswa  diminta  untuk  menyimpulkan  pembelajaran  yang  sudah
                dipelajari.
                Menyimpulkan pembelajaran yang telah dipelajari

                Siswa diberikan tugas terkait dengan materi.
                Siswa  dan  guru  mengakhiri  pembelajaran  dengan  berdo’a  dan

                mengucapkan salam.



     E.  Refleksi

                                     Tabel Refleksi Untuk peserta didik
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18