Page 13 - E-Modul Etika Penggunaan Media Sosial1 Oleh Filipus Davin
P. 13
F. Menggunakan bahasa yang sopan
Deskrpsi: Dari video diatas, maka penggunaan bahas dalam media
sosial harus sopan dan bijak. Menggunakan bahas gaul pun oleh-boleh
saja asalkan bahas yang sopan, tepat, dan benar.
G. Mengkritik dengan isi yang berbobot, bukan menjatuhkan
Sebuah postingan tidak hanya membutuhkan banyak like. Apresiasi
serta kritik juga sangat diperlukan untuk membangun konten agar
menjadi lebih baik. Mengkritik bukan berarti mencari kekurangan
untuk memojokkan konten tersebut. Barangkali berilah koreksi yang
membangun dengan penilaian yang berbobot. Mencari kesalahan untuk
menjatuhkan justru akan mempermalukan pembuat konten.
8 E-MODUL ETIKA PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL