Page 11 - E-MODUL BENDA-BENDA LANGIT
P. 11
Benda-Benda Langit
5. Jupiter
Jupiter berjarak 780 juta kilometer dari Matahari dengan periode revolusi
11,86 tahun dan periode rotasi 9,8 jam. Planet Jupiter merupakan planet terbesar
dalam sistem tata surya dengan diameter 139.822 km dan massa 1,9 x 10 kg.
Yupiter memiliki 4 satelit besar dan 63 satelit kecil, Empat satelit terbesar Jupiter
adalah lo, Europa, Ganymede, dan Callisto. Atmosfer merah yang akan berputar
mengelilingi tengah-tengah planet Jupiter yang akan membentuk ikat pinggang
merah raksasa yang kemudian menghasilkan badai besar dipermukaan Jupiter.
Wahyu zikria utami 7