Page 22 - E-MODUL SEL JARINGAN HEWAN
P. 22

h)  Sel mesenkim merupakan sel embrional yang masih dapat ditemukan pada
                      orang  dewasa.  Sel  mesenkim  berukuran  lebih  kecil  dibandingkan  dengan
                      fibroblas  dan  memiliki  bentuk  seper   bintang.  Sel  mesenkim  akan
                      berdiferensiasi menjadi jenis sel penyusun jaringan ikat longgar atau menjadi sel
                      otot polos pada pembuluh darah yang cedera. Sel mesenkim banyak terdapat di
                      sepanjang pembuluh darah kapiler.



                          Berikut  ini  adalah  gambar  komponen-komponen  jaringan  ikat  dan  tabel
                      fungsi dari sel jaringan ikat:




























                                          Gambar 2. Komponen-komponen jaringan ikat
                                                    Sumber: www.ebiologi.net


                             Jenis                 Produk atau ak vitas                         Fungsi

                   Fibroblas  kondrosit,  Produk serat dan subtansi dasar                Struktural
                   osteoblas, odontoblas

                   Sel plasma                 Sel plasma                                 Imunologis

                                                                                         (pertahanan)

                   Limfosit                   Produksi sel imunokompeten                 Imunologis
                                                                                         (pertahanan)

                   Leokosit eosinofil          Ikut  serta  dalam  reaksi  alergi  dan  Imunologis
                                              vasoak f, modulasi ak vasi sel mast  (pertahanan)

                                              dan proses radang

                   Leokosit neutrofil          Fagositosis subtansi asing, bakteri        Imunologis
                                                                                         (pertahanan)





                                                                                                       15
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27