Page 51 - PERANGKAT PEMBELAJARAN FHADIRA.pdf
P. 51
1. Mengukur kecepatan dengan mencatat waktu dan jarak yang ditempuh oleh kendaraan gunakan
tabel berikut
Tabel 2. Pengukuran dan Analisis
No. Jarak (m) Waktu (s) Kecepatan (m/s)
1. 100 m 20 s
2. 120 m 30 s
3. 150 m 50 s
Hitung kecepatan menggunakan rumus
Keterangan :
= v = Kecepatan, satuannya m/s
s = Jarak tempuh, satuannya meter (m)
t = Waktu, satuannya adalah sekon atau detik (s)