Page 5 - PowerPoint Presentation
P. 5

Flipbook ini dapat terselesaikan dengan baik dan tepat waktu tak lepas

        dari pihak-pihak yang terlibat dalam penyusunan buku ini. Penulis

        mengucapkan terima kasih kepada para validator ahli dan responden uji coba


        dalam memberi arahan untuk menyelesaikan flipbook ini. Penulis juga

        mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang terlibat dalam

        penyusunan flipbook ini.


               Harapan penulis flipbook ini dapat bermanfaat bagi pihak yang


        membutuhkan dan dengan adanya flipbook berbasis literasi digital ini dapat

        membantu peserta didik dalam memahami materi Animalia, khususnya pada

        submateri Vertebrata. Dengan demikian, penulis membutuhkan kritik dan


        saran agar dapat memperbaiki flipbook ini lebih baik lagi.





                                                                                    Surabaya, 2022











































                                                         Vertebrata ǀ   Biologi Kelas X                ii
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10