Page 2 - Pengayaan Bab 10 Akidah 8
P. 2

Media Sosial
















                      Secara bahasa, media sosial berasal dari bahasa Latin,





             yaitu kata medius dan socius. Kata medius artinya adalah





            tengah, perantara atau pengantar. Sedangkan, kata socius





                       artinya adalah berkawan atau bermasyarakat. Secara






                      istilah, media sosial adalah segala bentuk dan saluran





                     yang digunakan untuk menyampaikan informasi atau





               pesan. Bentuk media sosial salah satunya adalah jejaring





                                sosial, seperti TikTok, Instagram, dan WhatsApp.
   1   2   3   4   5   6