Page 52 - PJOK SMK Kelas X
P. 52

Proyek

                 Pada  setiap  pertandingan  bola  basket  idealnya dilakukan pencatatan (statistik)  untuk  setiap  pemain.
                 Tugas kalian adalah sebagai berikut.
                 1.  Membentuk kelompok untuk berkolaborasi dengan anggota empat orang.
                 2.  Memilih komponen gerak spesifik yang akan dimasukkan dalam perhitungan statitik.
                 3.  Membuat format pencatatan komponen gerak spesifik yang dilakukan oleh pemain.

                 4.  Merumuskan prosedur pengisian format pencatatan yang telah dibuat.
                 5.  Merumuskan cara pengolahan hasil pencatatan dengan format tersebut.
                 6.   Menyimulasikan pengisian format dengan melihat pertandingan yang dilakukan oleh kedua regu
                     dari teman-teman kelas kalian.
                 7.  Sebagai referensi, kalian dapat mencari informasi dari berbagai sumber yang relevan.










                Q      Smart Quiz




                  Untuk menambah pemaham an
                  kalian, pindailah QR Code berikut!










































               38       PJOK Kelas X
   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57