Page 157 - Pengembangan Bahan Ajar
P. 157
Ayo Bernyanyii
y
Saat melihat pelangi, Siti menyanyikan lagu Pelangi.
Ayo menyanyikan lagu “Pelangi”.
Pelangi
Ciptaan: A.T. Mahmud
Pelangi pelangi
Alangkah indahmu
Merah, kuning, hijau
Di langit yang biru
Pelukismu agung, siapa gerangan
Pelangi, pelangi, ciptaan Tuhan.
Nyanyikanlah bersama teman-temanmu.
Nyanyikan dengan nada yang tepat.
Menyanyi membuat hati gembira.
149
Subtema 3: Penghujan