Page 186 - Pengembangan Bahan Ajar
P. 186
Pengalaman Bekerja Sama
Dayu telah beraktivitas bersama teman.
Dayu telah mengukur suhu benda dengan alat ukur
tidak baku.
Dayu dan teman-teman beristirahat sejenak.
Setelah itu, Dayu dan teman-teman bertukar cerita.
Saat tertimpa bencana alam, bantuan sangat
dibutuhkan.
Orang-orang saling bekerja sama.
Para korban bencana dapat segera ditolong.
Begitu pula saat di rumah terjadi masalah.
Anggota keluarga saling bekerja sama.
Agar masalah di rumah segera teratasi.
178 Buku Siswa Kelas 1 SD/MI