Page 9 - E-MODul Gaun pesta SMK N 3 Kota Solok
P. 9

DESKRIPSI UMUM


                                        Gaun pesta adalah mata pelajaran Costum Made Kelas

                                XI Tata Busana yang terdapat pada semester 2. Dengan durasi

                                waktu  9  jam  kali  1  pertemuan,  yang  membahas  tentang

                                pembuatan  gaun  pesta  mulai  dari  pembuatan  pola,  menjahit


                                dan menghias busana pesta.

                                        Kompetensi  untuk  pembuatan    gaun    pesta  di  bahas

                                pada  pertemuan  3  sampai  ke  pertemuan  6  pada  semester  2.


                                Metode  strategi  pembelajaran  yang  digunakan  dalah  metode

                                ceramah,  Tanya  jawab  dan  praktik.Adapun  teknik  penilaian


                                yaitu lisan, sikap dan praktik.































         E- Modul Pembuatan Gaun Pesta                                                               viii
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14