Page 13 - E-modul
P. 13
Organ yang terlibat dalam sistem
Pernapasan Pada Manusia
Hidung
Hidung merupakan pintu masuk udara, juga menyaring,
menghangatkan, dan melembapkan udara.
Hidung berfungsi sebagai tempat masuk dan keluarnya
udara.
Hidung terdiri atas lubang hidung, rongga hidung, dan
ujung rongga hidung.
Didalam rongga hidung terdapat selaput lender dan
rambut – rambut halus (silia)
Selaput lender berfungsi melembabkan udara yang
masuk.
Rambut – rambut halus ( silia) berfungsi menyaring
kotoran dan debu supaya tidak masuk Bersama udara,
serta mengenali adanya rangsangan bau
7