Page 59 - E-MODUL IPA TERPADU
P. 59
2. Perubahan Kehidupan Masyarakat dengan Adanya Televisi
Sebelum ditemukan Setelah ditemukan televisi
Aspek televisi
(sekarang)
(dulu)
Sosial Kehidupan sosial suatu Kehidupan sosial suatu daerah
daerah hanya diketahui oleh bisa dengan cepat diketahui
orang-orang di sekitar oleh orang-orang
daerah tersebut. di setiap daerah melalui media
elektronik.
Ekonomi Produk-produk yang baru, Produk-produk yang baru,
dikenalkan/ ditawarkan kepada dikenalkan/ ditawarkan
masyarakat dengan mendatangi kepada masyarakat dengan
langsung ke rumah-rumah. lebih cepat dan mudah
dengan media
elektronik.
Pendidika Informasi baru tentang dunia Informasi baru tentang dunia
n
pendidikan disampaikan kepada pendidikan disampaikan
masyarakat sekitar kepada masyarakat melalui
dari mulut ke mulut atau surat. media elektronik dengan cepat.
Budaya Pengenalan kebudayaan dilakukan Pengenalan kebudayaan bisa
dengan penampilan secara dilakukan dengan cepat melalui
langsung, penonton harus datang media elektronik. Penonton
langsung ke tempat tidak harus datang langsung ke
pertunjukkan. tempat pertunjukkan.
Kesimpulan:
Kehidupan masyarakat Indonesia banyak mengalami perubahan dengan
ditemukannya televisi. Banyak informasi/ pengetahuan yang dapat diterima
oleh masyarakat dengan cepat dan mudah.

