Page 51 - E-modul Struktur Atom-Keunggulan Nanoteknologi 2023 Untuk Guru
P. 51

Jumlah  elektron  maksimal  yang  ditempati  setiap  kulit  dapat  dihitung  menggunakan
                             2
                  rumus : 2.n . Pengisian konfigurasi elektron ini dimulai dari tingkat energi (kulit) yang paling
                  rendah yaitu kulit K (kulit pertama, n = 1). Kemudian jika kulit pertama (kulit K) sudah terisi
                  penuh, elektron kemudian mengisi kulit tingkat berikutnya yaitu kulit L (kulit ke dua, n = 2),
                  kulit M (kulit ke tiga, n = 3), kulit N (kulit keempat, n = 4), dan seterusnya.




                         Buatlah konfigurasi  elektron menurut  model  atom  Bohr untuk  unsur magnesium

                         dan bromium, tentukanlah jumlah kulit dan elektron valensinya !


                         Penyelesaiannya :

                         Elektron valensi adalah jumlah elektron yang menempati kulit terluar dari suatu
                         atom.                                  K      L     M     N



                                                       12Mg  :    2      8      2           Elektron valensi

                                                               35Br  :    2      8      18    7

                         Jumlah kulit terakhir  yang terisi oleh unsur Mg : kulit M (kulit ke-3)

                         Jumlah kulit terakhir  yang terisi oleh unsur Br : kulit N (kulit ke-4)

                         Maka jumlah kulit dan elektron valensi untuk unsur magnesium adalah 3 dan 2,

                         sedangkan jumlah kulit dan Eva untuk unsur Bromium adalah 4 dan 7.











                                          Table 2 Konfigurasi Elektron berdasarkan Teori Model Atom Bohr















                Struktur Atom-Keunggulan Nanoteknologi                                                     18

                                                                     Kelas X SMA
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56