Page 26 - Modul siswa tema 5 N
P. 26
e
Fauna dengan jenis
mamalia yang menghuni
taman nasional ini
diketahui berjumlah
sekitar 59 spesies dan 8
diantaranya merupakan
jenis mamalia seperti
harimau Sumatera, macan Sumber : https:// https://rimbakita.com
dahan, gajah Sumatera, dan tapir Asia.Sementara itu
kelompok primata yang dapat dijumpai di kawasan ini
antara lain siamang, kera jambul merupakan satwa
dengan tingkah laku aneh yang sering mengeluarkan suara
berupa jeritan sambil bergelantungan dari satu pohon ke
pohon lain sambil berkejaran, serta lutung.
Ada cukup banyak
destinasi wisata yang
dapat dikunjungi di Taman
Nasional Bukit Tiga Puluh.
Hal ini sejalan dengan
kegiatan yang bisa
dilakukan oleh pengunjung.
Destinasi wisata yang Sumber : https:// https://rimbakita.com
terdapat di Taman Nasional Bukit Tiga Puluh diantaranya,
Camp Granit, Tembelung Berasap. menyusuri Kawasan Air
Hitam, arung jeram, Berbaur Dengan Suku Talang Mamak
dan Suku Kubu.
Sumber : https://rimbakita.com
22 Modul Siswa Kelas V Tema 5 Sub Tema 2