Page 31 - Modul Pembelajaran
P. 31

6.  Berikut  ini  yang  merupakan  alat  pelindung  diri  yang  seharusnya  digunakan
               saat bekerja di laboratorium adalah...
                  a) Sarung tangan
                  b) Topi laboratorium
                  c) Sepatu sandal
                  d) Kaca mata hitam


               7. Unsur kalsium mempunyai lambang sebagai berikut:....
                  a) Ca
                  b) Co
                  c) Cu
                  d) Cl


               8. Jika kulit saya terkena bahan kimia, apa yang harus saya lakukan?
                  a) Membilas dengan air selama beberapa menit
                  b) Meneruskan pekerjaan
                  c) Menyeka dengan tisu

                  d) Membiarkannya saja


               9. Salah satu fungsi jangka laboratorium adalah untuk...
                  a) Mengukur suhu
                  b) Mengukur volume cairan
                  c) Mengetahui pH suatu larutan
                  d) Melihat mikroorganisme


               10.Gas-gas yang paling banyak terdapat di atmosfer adalah..
                  a) nitrogen
                  b) hidrogen
                   c) oksigen
                   d) Dioksida



               11.  Berikut  ini  adalah  alat-alat  yang  digunakan  untuk  mengukur  pH  suatu
               lingkungan yaitu...
                   a) Spektrofotometer
                   b) Termometer
                   c) pH meter
                   d) Kromatografi















                                                                                                                26
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36