Page 6 - e modul sistem pengapian.zip
P. 6

BAB II



                                                    SISTEM  PENGAPIAN



                 A. Kompetensi dan Indikator
                         Kompetensi  dan  indikator  keberhasilan  dalam  mempelajari  bagian  ini  adalah  sebagai

                 berikut:
                                                 Tabel Kompetensi dan Indikator

                     Kompetensi      Elemen Kompetensi                           Indikator

                                    Menjelaskan nama dan     •  Dapat  menjelaskan  nama  komponen sistem
                                                               pengapian konvensional
                                    fungsi komponen          •  Dapat  menjelaskan fungsi komponen sistem
                                    sistem pengapian           pengapian konvensional
                                    konvensional
                                    Menggambar dan           •  Dapat  menjelaskan kerja system pengapian
                                                               konvensional pada saat kontak pemutus tertutup
                                    menjelaskan kerja        •  Dapat  menjelaskan kerja system pengapian
                                    rangakaian system          konvensional pada saat kontak pemutus terbuka
                                    pengapian konvensional
                    Menguasai                                •  Dapat  menjelaskan  kerja  sistem  kondensor
                    system                                     pada system pengapian konvensional
                    pengapian                                •  Dapat menggambar  rangkaian  system
                                                               pengapian
                    konvensional                               Konvensional
                                    Menganalisa pengaruh     •  Dapat menganaslia pengaruh sudut dwell
                                                               terhadap kemampuan sistem pengapian
                                    kerusakan komponen       •  Dapat menganaslia pengaruh saat pengapian
                                    system pengapian           terhadap kemampuan sistem pengapian
                                    konvensional             •  Dapat menganaslia pengaruh kerusakan
                                                               komponen terhadap kemampuan sistem
                                                               pengapian
                                    Menghitung Tegangan      •  Dapat menjelaskan persamaan-persamaan untuk
                                                               sistem pengapian
                                    tinggi pada koil         •  Dapat  menjelaskan mernerapkan persamaan-
                                    berdasarkan arus primer    persamaan untuk menghitung tegangan tinggi
                                    koil                       sistem pengapian

















                                                                3
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11