Page 58 - BAB 4
P. 58

Dengan nilai G adalah 6,67x10    −11 kg m s
                                                          −1
                                                              3 −2



                  AktivitasKegiatan1

                       1.  Dua buah benda yang massanya masing-masing 2 kg dan 3 kg diletakkan
                          pada suatu garis lurus. Jarak kedua benda 2 m. Hitunglah gaya gravitasi

                          benda tersebut?


                       2.  Tiga buah benda A, B dan C membentuk segitiga

                          siku-siku seperti gambar berikut! Tentukan besar

                          gaya gravitasi pada benda B!


                       3.  Benda A dan C terpisah sejauh 1 meter.




                                                  3m




                          Tentukan posisi benda B agar gaya gravitasi pada benda B sama dengan

                          nol!


                       Note:



               Tugas dikerjakan dibuku latihan dengan menuliskan kembali soal yang tersedia

               disertai dengan jawaban. Hasil pekerjaan dikumpulkan dalam format jpeg, pdf
               dan  word  (pilih  salah  satu).  Jangan  lupa  disertai  dengan  nama  dan  kelas.

               Deadline aktivitas kegiatan 1 paling lambat Senin, 16 mei 2022 pukul
               23.00 wib. Kirim ke email: 1212070027@student.uinsgd.ac.id
   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63