Page 46 - E-MODUL SUHU DAN KALOR
P. 46
I P A
Perubahan suhu tersebut terjadi karena perpindahan energi. Teh
dingin akan menjadi hangat jika mendapatkan energi panas dari
lingkungan. Sedangkan kopi panas akan menjadi hangat atau bahkan
dingin karena melepaskan energi panas ke lingkungan.
3
Aplikasi Konsep dalam Kehidupan
Teknologi Pendingin Sederhana
Di depan bangunan besar biasanya
terdapat kolam (kadang-kadang
dilengkapi dengan air mancur).
Selain untuk keindahan, keberadaan
kolam dapat membuat lingkungan
Gambar 18. Kolam di samping
sekitarnya menjadi sejuk. bangunan
Sumber: https://www.123rf.com/
Secara alami, air di kolam itu akan menguap. Proses penguapan air
kolam membutuhkan kalor. Kalor diambil dari udara di sekitar
kolam, sehingga udara menjadi lebih sejuk dibanding tanpa kolam.
Suhu dan Kalor serta Mekanisme menjaga Kestabilan Suhu Tubuh | Kelas VII 37