Page 70 - Master BW_Pengantar Akuntansi untuk Perusahaan Jasa dan Dagang_ok (fix)
P. 70

1.  Pendapatan

                       Akun  pendaptan  yang  dinolkan,  termasuk  juga  akun-akun
                       Pendapatan lain-lain, Pendapatan bunga, Pendapatan Sewa. Jurnal

                       penutup untuk akun Pendapat adalah:
                           Nama Akun                 Debit                Kredit

                       Pendapatan                            xxx
                             Ikhtisar   Laba
                                                                                   xxx
                       Rugi

                       Pendapatan  yang  semula  berada  di  sisi  kredit,  karena  akan
                       dinolkan  atau  ditutup,  maka  berada  di  sisi  debit.  Sehingga  jika

                       masuk ke Buku Besar, maka perhitungan saldo akhirnya menjadi

                       nol.


                   2.  Beban
                       Semua  akun  Beban  harus  dinolkan,  yaitu  Beban  Bunga,  Beban

                       Gaji, Beban Sewa dan Beban lainnya. Jurnal penutup untuk akun
                       Beban adalah:

                           Nama Akun                Debit                 Kredit

                       Ikhtisar Laba Rugi                    xxx
                              Beban                                                xxx

                       Beban  yang  semula  berada  di  sisi  debit  menjadi  di  sisi  kredit
                       supaya jumlahnya menjadi nol.


                   3.  Ikhtisar Laba/Rugi

                       Akun ini digunakan sebagai akun pembantu untuk menutup akun

                       Pendapatan  dan  Beban,  seperti  pada  poin  1  dan  2  di  atas.  Jika
                       diposting  ke  Buku  Besar,  maka  saldo  akhirnya  adalah  sebesar



                                                  59
   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75