Page 12 - E-MODUL TERMOKIMIA RV KurMer
P. 12
E-Modul Termokimia
Berbasis Guided Discovery Learning
PETUNJUK PENGGUNAAN E-MODUL
E-modul termokimia berbasis guided discovery learning
terdiri atas beberapa komponen yakni petunjuk guru, petunjuk
peserta didik, lembar kegiatan dan lembar kerja pesera didik dan
evaluasi. Lembar kegiatan berisi materi pembelajaran yang harus
dikuasai oleh peserta didik dan beberapa pertanyaan yang harus
dijawab oleh peserta didik. E-modul termokimia berbasis guided
discovery learning ini pada setiap lembar kegiatannya juga berisi
sintaks guided discovery learning yang terdiri dari 5 tahap yaitu (1)
motivasi dan presentasi masalah (motivasion and problem
presentasion), (2) pengumpulan data (data collection), (3) pengolahan
data (data processing), (4) verifikasi (verification), dan (5)
kesimpulan (closure).
SILAHKAN KLIK UNTUK MENGAKSES MANUAL BOOK
PENGGUNAAN E-MODUL TERMOKIMIA BERBASIS
GUIDED DISCOVERY LEARNING
11
Kelas XI SMA/MA Semester Ganjil