Page 54 - E-MODUL_lhutfiyahNeat
P. 54
Berdasarkan rumusan masalah yang telah anda susun, tuliskan hipotesisi
(jawaban sementara atau dugaan sementara) di bawah ini!
1. Tombol Mengisi Jawaban
3 Mengumpulkan Data (Data Collecting)
A. TUJUAN :
1. Memahami fenomena efek Doppler
2. Menentukan frekuensi sumber bunyi yang mendekat dan menjauh dari
pendengar
B. ALAT DAN BAHAN :
Handphone
C. PROSEDUR PERCOBAAN
Percobaan 1 (Sumber Mendekat, Pendengar Diam)
1. Salah satu temanmu berperan sebagai pemegang handphone yang berjalan
membawa handphone yang menghasilkan suara.
2. Anggota lainnya duduk dikursi bertugas sebagai pendengar.
3. Pastikan pendengar dan temanmu yang memegang handphone untuk
berada dengan jarak yang tidak berdekatan.
4. Mintalah temanmu yang memegang handphone menghidupkan suara
berupa lagu/nada/musik, kemudian berjalan mendekati anggota lain
pendengar lain yang sedang duduk dikursi.
5. Dengarkan dan catat hasil penelitian yang diperoleh.
48