Page 9 - e-Modul Elastisitas Hk. Hooke
P. 9
Uraian Materi
Pendahuluan
a. Apersepsi
Semua benda yang ada di alam semesta ini
apabila diberikan sebuah gaya maka akan
mengalami perubahan. Gambar disamping
merupakan orang yang sedang menarik karet.
b. Motivasi
Banyak sekali benda-benda yang plastis dan juga
elastis di dalam kehidupan sehari-hari. Tanpa kita
Gambar 1.1:orang menarik karet gelang
sadari konsep bend aini dapat diaplikasikan
Sumber: Dokumentasi Penulis
dalam perancangan pembuatan gelang dan ban
c. Tahap Stimulasi
Pernahkah anda bermain karet baik membentuk menjadi suatu
gelang maupun menjadi karet sebagai pengikat. Mengapa benda tersebut
dapat tertarik? Apa yang terjadi ketika benda tersebut ditarik secara terus-
menerus?Jika suatu benda ditarik, kemudian dilepaskan, apa yang terjadi
pada benda tersebut?
Jawab: ......................................................................................................
.................................................................................................................
d. Tahap Identifikasi Masalah
Berdasarkan penjelasan mengenai benda pada bagian stimulasi apa
yang dimaksud dengan benda elastis dan plastis? Berikan hipotesismu!
Jawab: ...................................................................................
...............................................................................................
...............................................................................................
5