Page 9 - BUKU DIGITAL_NINA NOVSYIAH SIHOMBING_4193311081
P. 9
Diagonal sisi
Contoh diagonal sisi prisma segilima: BF, CG, dan CI.
Bidang diagonal
Contoh bidang diagonal prisma segilima EBGJ, BDIG.
Diagonal ruang
Contoh diagonal ruang pada prisma segilima di atas adalah BJ,
AH, dan AI.
Luas Permukaan Prisma
Luas permukaan = luas alas + luas tutup + jumlah luas sisi tegak
= 2 × luas alas + jumlah luas sisi tegak
Luas alas tergantung pada bentuk alasnya.
Jadi, luas permukaan prisma adalah:
2 × luas alas + jumlah luas sisi tegak
Volume Prisma
Volume prisma = luas alas × tinggi.
SMP/MTS VIII || ….