Page 71 - E-Modul ADSI Berbasis THK
P. 71
Agar lebih memahami cara untuk mengidentifikasi
masalah dapat dilihat pada video berikut dengan mengklik
tombol play .
Video 2.1 Langkah-Langkah Dalam Identifikasi Masalah
Analisis sistem merupakan gambaran tentang sistem
yang saat ini sedang berjalan di sebuah perusahaan. Analisis
sistem ini bertujuan untuk membuat sistem yang baru agar
terkomputerisasi sehingga dapat lebih efektif dan efisien. Cara
untuk menganalisis sebuah sistem informasi pada perusahaan
dapat dijabarkan menjadi analisis sistem berjalan dan analisis
kebutuhan sistem usulan (Pratama & Sutrisno, 2020).
Identifikasi Masalah & Analisis Sistem 58