Page 4 - Lomba Paskah dan Kartini
P. 4
KEBANGKITAN KRISTUS
Karya: Irawan Hari Santoso
Hari kemenangan t’lah tiba
Saat Kristus bangkit dari alam baka
Kubur kosong menjadi saksi nyata
Kematianpun tak lagi punya kuasa
Sorak sorai menggoncang surga
Tanda kemenangan bagi yang percaya Pilihan Puisi 1
Alam mautpun tak lagi berjaya
Kuasa gelap pun porak-poranda
Kini sebuah pengharapan t’lah terbuka
Bagi setiap umat manusia
Janji kebangkitan kan terbukti nyata
Tinggal bersama dengan Allah di surga