Page 19 - digital part 2
P. 19
C. Tugas dan Latihan
Untuk pemahaman kegiatan pembelajaran ini, silahkan lanjutkan pengerjaan soal berikut
dengan baik dan benar. Nilai setiap soal akan terlampir.
Praktek
Untuk kegiatan praktek ini, kita akan mempraktekkan salah satu teknik aplikasi yang
terdapat dalam pembelajaran seni rupa tiga dimensi yaitu, teknik menuang atau
cor.bahan yang akan diperlukan dalam praktek ini adalah:
1. Semen
2. kain handuk bekas
3. wadah atau ember bekas
4. kuas dan Amplas
5. cat minyak
Kegiatan ini akan dikerjakan dengan kelompok teman,yang akan ditentukan nanti!
Seni Budaya Seni Rupa Tiga Dimensi 15