Page 25 - Warna-warni Bergambar Kota Wisata Sampul Ebook
P. 25

6.  Air  merupakan  komponen  yang  paling  penting  dalam  kehidupan  sehari-hari.
   Terbukti bahwa sebanyak 70% tubuh manusia terdiri atas air. Bukan hanya itu, air
   juga  berperan  dalam  berbagai  kegiatan  dalam  kehidupan  manusia  seperti  untuk
   menyiram bunga, memasak hingga membersihkan tubuh dari kotoran. Untuk menjaga
   kelestarian air, sangat penting untuk mendukung siklus air, salah satunya dengan cara
   menjaga  agar  tanah  dapat  meresap  dengan  baik  sehingga  siklus  air  dapat  terus
   berlanjut.  Supaya  air  hujan  dapat  meresap  ke  dalam  tanah,  maka  akan  lebih  baik
   halaman pada rumah diperkeras dengan ……
        a. Beton
        b. Paving
        c. Semen
        d. Aspal



   Perhatikan gambar di bawah ini !












   7.  Tahapan  daur  air  yang  ditunjukkan  oleh  huruf  X  terpengaruh  akibat  aktivitas
   penebangan  hutan  secara  liar.  Dampak  bagi  warga  di  sekitar  kawasan  hutan  dari
   kejadian tersebut adalah ...
        a. Sumber makanan berkurang
        b. Cadangan air tanah meningkat
        c. Tanah pertanian menjadi subur
        d. Terjadi banjir pada musim hujan







                                                                      21
      E-Book Kelas V - Perubahan Lingkungan
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30