Page 29 - E-Modul Fluida Statis Berbasis Somatic, Auditory, Visual, Intellectual (SAVI)
P. 29
Penerapan Tegangan Permukaan dalam Kehidupan
Sehari-hari
Sabun cuci mengurangi Gelembung yang
tegangan permukaan air dihasilkan air sabun
untuk meningkatkan karena adanya
kemampuat air dalam tegangan permukaan.
membersihkan kotoran
yang melekat pada pakaian.
Alkohol memiliki
Angsa berenang dan tegangan permukaan
terapung di atas rendah, jadi bisa
permukaan air karena membasahi seluruh
bulunya tidak basah permukaan kulit yang
oleh air. luka.
Amatilah video praktikum di bawah yang mudah dijumpai dalam kehidupan
sehari-hari. Kemudian rancanglah percobaan tersebut sesuai video di bawah.
Video Praktikum Sederhana
https://youtu.be/L7y7bsv09oo 28