Page 3 - Kultur Sekolah
P. 3

KATA PENGANTAR

                            (Ingatlah) ketika dua golongan dari padamu hampir kehilangan semangat, (dan ingin
                         mengundurkan diri), sedangkan Allah melindunginya. Kepada Allah hendaknya orang mu’min
                                                           bertawakal.
                                                                     -Q.S. 3 Ali ‘Imran (Keluarga Imran) Ayat122

                         Rasa  syukur  yang  dalam  senantiasa  saya  haturkan  kehadirat  Allah  SWT  atas

                    terselesaikannya makalah ini. Sholawat beserta salam semoga tetap terlimpahkan kepada
                    junjungan kita Nabi Muhammad, saw.

                         Makalah ini disusun dengan tujuan untuk  mengetahui apa dan bagaimana kultur
                    sekolah  yang  kondusif  dapat  dikembangkan  di  sekolah  sehingga  dapat  dijadikan

                    alternatif  oleh  sekolah  dalam  pengembangan  kultur  sekolah  yang  kondusif  sebagai

                    upaya meningkatkan kualitas sekolah.
                         Makalah  ini  disusun  untuk  memenuhi  salah  satu  syarat  mengikuti  seleksi  guru

                    berprestasi  di  lingkungan  Dinas  PendidikanKabupaten  Pandeglang  Provinsi  Banten

                    tahun 2006.
                         Ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya  saya sampaikan kepada:

                    1.  Kepala  SMA  Negeri  7  Pandeglang,  Bapak  Drs.  H.  Ade  Fahruroji  yang  telah
                       memberikan motivasi dan pembinaan kepada penulis untuk mengikuti seleksi guru

                       berprestasi  di  Lingkungan  Dinas  Pendidikan  Kabupaten  Pandeglang,    Provinsi
                       Banten tahun 2006.

                    2.  Teman-teman  yang  telah  memberikan  dorongan  kepada  penulis  untuk  mengikuti

                       seleksi  guru  berprestasi  di  Lingkungan  Dinas  Pendidikan  Kabupaten  Pandeglang
                       Provinsi Banten tahun 2006, serta

                    3.  Isteri  dan  Anakku  terkasih  yang  telah  memberikan  dorongan  moral  dan  material
                       kepada penulis.

                         Saya menyadari sepenuhnya bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna. Oleh
                    karena  itu,  saya  sangat  mengharapkan  adanya  kritik  dan  saran  dari  semua  pembaca

                    untuk  penyempurnaan  makalah  ini  lebih  lanjut.  Namun  kami  masih  berharap  semoga

                    makalah ini dapat bermanfaat khususnya bagi penulis. Amin.
                                                                      Munjul, Mei 2006


                                                                      Edi Supriyanto, S. Pd.

                                                                      NIP. 132171350
                    Kembang Smantu                            ii                       Edi Supriyanto, S. Pd.
   1   2   3   4   5   6   7   8