Page 34 - Bioinformatics E-Module
P. 34

. Prinsip Bioteknologi















                                         Mari Cari





                                                Tahu!











                                                                                Bioteknologi



                                                                                       Merah



                                                            Merupakan penerapan bioteknologi


                                                                       di bidang medis, termasuk



                                                                     pencegahan, diagnosis, dan


                                                                           pengobatan penyakit.









                                Bioteknologi

                                        Hijau





                     Merupakan penerapan


                     bioteknologi di bidang


                pertanian dan peternakan.













                                                  Bioteknologi



                                                          Putih



                                  Merupakan penerapan bioteknologi


                             dengan memanfaatkan mikroorganisme


                            atau enzim untuk memproduksi berbagai


                                                        produk industri.











                                                                                Bioteknologi



                                                                                         Biru



                                                           Merupakan penerapan bioteknologi


                                                                    di bidang akuatik, termasuk



                                                           penggunaan tumbuhan laut sebagai


                                                                     sumber energi dan biofuel.















                                                      Modul Elektronik Bioinformatika                                                                                                  29
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39