Page 4 - E-MODULE Dasar Listrik_Neat
P. 4
CP dan Tujuan Pembelajaran
Capaian pembelajaran (CP)
Pada akhir fase F, peserta didik mampu memahami,
menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang
pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan
metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Dasar -
dasar Teknik Ketenagalistrikan pada tingkat teknis, spesifik,
detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks
pengembangan potensi diri
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa mampu memahami bahan komponen linstrik dan
elektronika
2. Siswa mampu memahami rangkaian RLC
3. Siswa mampu memhami rangkaian Listrik arus searah
4. Siswa mampu memamhami pengukuran frekuensi
5. Siswa mampu memahami alat ukur listrik
iv