Page 88 - E-Modul interaktif Dasar Pola Kelas X SMK keahlian Busana
P. 88
E-MODUL INTERAKTIF DASAR POLA KELAS X SMK KEAHLIAN BUSANA
Pecah Pola Badan Blus
Keterangan Pola:
• Siapkan Pola dasar badan
• Buat pemindahan kupnat sisi pada badan depan
• Buat pola dasar bagian panggul
• Ukur tinggi panggul dari garis pinggang bagian sisi ke bawah
• Ukuran pola panggul bagian depan adalah ¼ lingkar panggul + 1 cm
• Ukuran pola panggul bagian belakang adalah ¼ lingkar panggul – 1 cm
• Keluarkan 2 cm pada bagian TM untuk tempat kancing
• Turunkan 2 cm pada bagian sisi badan atas dan keluar 2 cm untuk
kelonggaran
• Buat pola kerung lengan dan sisi badan yang telah dikeluarkan
• Pada bagian bawah depan ditutunkan 2 cm
88