Page 20 - E-Modul Fisika Gelombang Bunyi Berbasis Kearifan Lokal
P. 20
BAB III
KEGIATAN PEMBELAJARAN KEDUA
A. Penomena Dawai Dan Pipa Organa
Gelombang bunyi yang sering kita dengar sehari-hari dihasilkan oleh sesuatu yang
bergetar yang disebut bunyi. Beberapa sumber bunyi yang kita kenal misalnya gitar,
suling, biola, terompet, senggayung dan lain-lain. Pada saat bergetar, sumber bunyi
ini juga akan menggetarkan udara disekelilingnya dan kemudian udara
mentrasmisikan getaran tersebut dengan bentuk gelombang longitudinal.
1. Dawai sebagai sumber bunyi
Alat musik seperti gitar atau biola menggunakan dawai sebagai alat getar. Nada
yang dihasilkan oleh senar gitar dapatdiubah-ubah dengan cara menekan senar
pada posisi tertentu. Satu senar dapat menghasilkan berbagai frekuensi resonansi
dengan pola gelombang seperti tampak pada gambar.
Ketetrangan:
F = tegangan dawai (N)
µ = massa persatuan panjang (kg/m)
Ɩ = panjang dawai (m)
f 0= frekuensi nada dasar (H )s
Z
14
E-Modul Gelombang Bunyi Berbasis Kearifan Lokal