Page 5 - UAS_Bahan Ajar Kelas V_Tema 5_Subtema 3_Pembelajaran 1_Elsa Febriony Agata Purba(F1081191067)_4A Reguler
P. 5

Bahan Ajar Tematik Kelas 5

                                                      Sekolah Dasar

                   D.  Tugas
                       Mencari Arti Kosa kata Baru

                       1.  Garis bawahilah beberapa kosakata baru dari bacaan di atas.
                       2.  Tuliskanlah kata-kata tersebut di dalam buku catatanmu.

                       3.  Carilah arti kosakata tersebut dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia.
                       4.  Gunakan kosakata tersebut untuk menyusun dua kalimat lengkap.









                   E.  Lembar Hasil Tugas

                        No  Kosa Kata Baru                                Arti
                         1      Ekosistem      Keadaan khusus tempat komunitas suatu organisme hidup
                                               dan komponen organisme tidak hidup dari suatu
                                               lingkungan yang saling berinteraksi
                         2        Energi       Daya (kekuatan) yang dapat digunakan untuk melakukan
                                               berbagai proses kegiatan, misalnya dapat merupakan
                                               bagian suatu bahan atau tidak terikat pada bahan (seperti
                                               sinar matahari); tenaga;
                         3       Produsen      Penghasil bahan makanan
                         4      Konsumen       Pemakai barang hasil produksi

                         5       Herbivor      Hewan pemakan tumbuh-tumbuhan

                         6       Predator      Binatang yang hidupnya dari memangsa binatang lain;
                                               hewan pemangsa hewan lain
                         7      Kompleks       Mengandung beberapa unsur yang pelik, rumit, sulit, dan
                                               saling berhubungan
                         8      Komponen       Bagian dari keseluruhan; unsur:

                         9       Mangsa        Binatang yang menjadi makanan binatang buas

                        10       Karnivor      Hewan pemakan daging (seperti anjing, kucing)
                        11       Omnivor       Hewan pemakan hewan lain dan tumbuhan















                                                                                                         4
   1   2   3   4   5   6   7